Apa itu Xrecovery ?
1. Untuk membackup data system android
2. Merestore/mengembalikan data system android
3. untk mengganti CUSTOM ROM
Download Files:
Xrecovery.
Root Explorer.
Instalasi:
- Root your phone.
- Install Root Explorer.
- Ekstrak di kompie/lapie file xrecovey.zip, hingga muncul 3 file
- Copy folder xrecovery tadi ke SD card.
- Copy 3 file dari folder "/sdcard/xrecovery" ke "/System/bin"
- Di pojok kanan-atas root xplorer ada tulisan mount R/W ,itu di klik/tap biar jadi mount R/O,
- Reboot.
- Tekan tombal Back berulang-ulang ketika logo 'Sony Ericsson' muncul atau pas getar pertama kali
- Anda telah masuk ke xrecovery menu.
Menggunakan Xrecovery:
- Untuk memilih menu di xRecovery, Anda dapat menggunakan tombol volume, untuk memilih item Anda dan menekan tombol Home (yang tengah), dan untuk kembali Anda dapat menekan tombol Back.
- Rom siap di back up dan di restore
Catatan : Langkah Pertama yg harus dilakukan adalah "Buatlah BACKUP ROM"